Pengunjung Blog



Mengenal Lebih Detail Spesifikasi dan Harga Mobil Pick up Mitsubishi L300

Mobil pick up menjadi salah satu jenis kendaraan yang banyak dipilih sebagai kendaraan angkutan atau kendaraan niaga untuk bisnis. Dari sekian banyak brand dan tipe mobil pick up, mobil keluaran mitsubishi ini merupakan opsi yang banyak dipilih oleh pebisnis. Salah satu tipe mobil yang banyak dipilih dari mitsubishi adalah Mitsubishi colt L300.Beberapa alasan nya adalah harga mobil pick up mitsubishi colt L300 dan juga performa mesin mobil yang tangguh dan tahan lama.

Mobil ini pertama kali rilis di indonesia pada tahun 1981 dan menjadi pilihan utama untuk dijadikan kendaraan niaga. selain karena ketangguhan yang memiliki, harga yang relatif terjangkau. Disamping itu, alasan mengapa mobil pickup ini menjadi yang terbaik adalah dari segi spesifikasi yang mumpuni.

Spesifikasi Mobil pick up mitsubishi L300

Mitsubishi L300 hadir dengan varian terbaru serta memiliki 3 pilihan tipe mobil dengan menggunakan mesin solar dan juga mesin yang kuat sehingga bisa menghasilkan tenaga mobil yang kuat. Adapun mobil pick up yang satu ini juga  memiliki kelebihan spesifikasi lainya yang bisa diandalkan seperti 

Eksterior L300

Secara umum ketiga varian tipe mobil pick up colt L300 memiliki eksterior yang hampir sama dan juga serupa Terlebih untuk varian terbarunya mobil ini memiliki eksterior berbentuk kotak dengan lampunya yang besar Khususnya untuk tipe colt L300 yang terbaru memiliki sentuhan modernisasi meskipun tidak signifikan. Dan salah satu yang jelas terlihat gaya modernisasi adalah pada bagian bumper mobil.

Interior L300

Pada bagian interior mobil pick up mitsubishi colt L300 memiliki 2 kursi pada bagian depan yang dibalut dengan bahan vinyl yang khas. Memiliki fitur entertainment pada bagian dashboard yang dilengkapi dengan perangkat audio yang terdiri dari radio, mp3,usb dan wma. Pada bagian langit-langit mobil terpasang sebuah lampu yang berguna untuk membantu pengemudi dan penumpang saat beraktivitas dalam mobil.

Detail mesin pacu

Mitsubishi colt L300 yang terbaru dibekali mesin Cyclone 4D56-SOHC 4 silinder in-line memiliki kapasitas 2.477 cc dengan 5 transmisi dengan menggunakan sistem yang manual.

Harga Pick up Mitsubishi

Mobil pickup mitsubishi colt L300  kini hadir dengan 3 varian model yang meliputi: tipe standar,bed dan cab chassis dengan warna yang sama yai itu berwarna hitam.Sementara di pasaran harga mobil pick up mitsubishi dijual dengan kisaran harga Rp. 189,5 hingga 195 jutaan.

Dengan demikian pemilihan mobil pick up untuk berkendara sangat penting. Oleh karena itu kita harus benar-benar memperhatikan banyak aspek dalam memilihnya. Mulai dari performa mobil ,kondisi mesin hingga spek mobil. Mobil mitsubishi pick up merupakan pilihan yang tepat untuk mobil niaga Anda. Begitu pula dengan mobil pick up mitsubishi colt L300 yang memiliki performa dan juga daya pacu mesin mobil yang bagus. Sementara itu untuk pilihan mobil mitsubishi lainya mulai dari mobil xpander,triton dan tipe lain dari mobil mitsubishi lainya kamu bisa akses

 https://www.lautanberlianku.co.id/. Disini kamu tidak hanya memperoleh info detail terkait ragam jenis mobil mitsubishi, akan tetapi juga kamu bisa memperoleh informasi secara lengkap terkait harga, spesifikasi dan juga promo terbaru. Kunjungi dan segera dapatkan keuntungan nya!


Tidak ada komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.